Instalasi Apache2, FastCGI, dengan Beberapa Versi PHP yang berbeda.

Terkadang perlu menginstall Apache dengan beberapa versi PHP, mengapa ? Misalnya untuk keperluan debugging. Kode yang normal berjalan di PHP 5.3.6 tetapi mengapa tidak berjalan di PHP 5.3.3 ?

Silahkan Sahabat mencoba tutorial [1] , jika ada kesulitan, silahkan manfaatkan media milis OpenThink Labs untuk bertanya ... :)

Catatan :

Jika menemukan Error berikut di Ubuntu 12.02

checking for pkg-config... /usr/bin/pkg-config

configure: error: Cannot find OpenSSL's <evp.h>

Jalankan perintah berikut :

sudo apt-get install libcurl4-openssl-dev pkg-config.

Referensi